PASANGAN MUTIARA RESMI MENDAFTAR KE KPUD KAB SEMARANG “
Foto Reportactual.com Reportactual.com - Ungaran - Pasangan calon (paslon) H Ngesti Nugraha dan Hj Nur Arifah akan mendaftar ke KPU Kabupaten Semarang di Jalan Ahmad Yani Ungaran pada Rabu (28/8/2024)..